RSS

Mengubah Batas Pengetiakan


Setiap kali kita membuka program Microsoft Word atau membuka sebuah dokumen baru, Word akan menyediakan suatu tampilan naskah kosong dengan ukuran kertas Letter berukuran 8,5 x 11 inci / 21,59 x 27,94 cm.
Langkah untuk mengubah batas pengetikan adalah sebagai berikut:
Langkah pertama klik pada tab Page Layout, kemudian klik pada pilihan Margins, pada menu tersebutklik salah satu ukuran dokumen yang dikehendaki atau klik Custom Margins seperti gambar berikut.




Kemudian akan muncul kotak dialog Page Setup seperti berikut:



Catatan: Diusahakan berurutan mulai dari mengatur ukuran kertas terlebih dahulu lalu di ikuti dengan mengatur Orientation dan terakhir Margins
 

0 komentar:

Posting Komentar

Buat temen-temen jika mau melihat gambar lebih jelas, silakan klik ajah yach gambarnya